Senin, 30 Juli 2012

Medali Pertama Indonesia di Olimpiade London 2012

Seorang pembaca merasa bangga mendengar nama Eko Yuli Irawan. Pembaca itu merasa bangga bergolak di dada. Eko merupakan peraih medali perunggu pertama bagi tim olimpiade Indonesia di London 2012.
Orang yang membuat Indonesia bangga (Eko Yuli Irawan)
Berbeda ketika mendengar nama Anas Urbaningrum, Suthan Batoeghana, Andi Nurpati dan nama2 politisi lain. Rasa mual bergolak di perut.
Mas Anas
Andi
Sutan
Indonesia masih berpeluang mendapat medali dari cabang badminton, bahkan peluang mendapat medali emas dari cabang ini masih sangat terbuka lebar seperti mulutnya gambar di atas. Untuk hari ini tidak ada perebutan medali pada olimpiade london 2012, karena para atlet sedang menikmati tontonan FTV. Mereka lebih memilih nonton FTV daripada dibohongin berita politik. 

Nanti kalo para peraih medali ini udah sampe Indonesia, pasti banyak partai politik menyambut dan ngasih penghargaan + bonus sebagai tanda terima kasih kepada atlit dan cari muka menjelang 2014. Menpora kita pasti sibuk sekali di TV memuji atlit-atlit kita sambil sesekali ngeluarkan propaganda partainya.
Menpora
Mudah-mudahan para atlet bisa lebih semangat mengejar medali. Lupakan dulu kisruh di tanah air. Jadikan Indonesia terpandang karena prestasi positif, bukan prestasi korupsi!!!! Maju Indonesia!!!

QW
July 31 2012

 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar